Ketua Majelis Tabligh PDM Surabaya, Imam Sapari SHI MPdI ketika menyampaikan materinya

Ustadz Imsap: Muballigh Harus Menguasai Retorika agar Dakwah Mencerahkan

KABARTABLIGH.COM – Seorang muballigh harus memiliki kerapian dalam penyampaiannya. Hal ini disampaikan oleh Ketua Majelis Tabligh Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Surabaya, Imam Sapari SHI, M.Pd.I, dalam materi “Retorika Dakwah” pada acara Da’i Camp Angkatan I hari kedua yang digelar di Villa Narwastu, Pacet, Mojokerto, Sabtu (22/2/2025). “Seorang muballigh harus menguasai retorika atau seni berbicara saat…

Read More
Wakil Ketua PDM Surabaya, Dr H Suhadi M Sahlil MAg ketika memberikan sambutan dalam Da'i Camp Angkatan I

Menjadi Muballigh Muda yang Inovatif: Tantangan dan Peluang di Era Modern

KABARTABLIGH.COM – Wakil Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kota Surabaya, Dr. H. Suhadi M. Sahlil, M.Ag., menyoroti tantangan yang dihadapi generasi muda di era modern. Menurutnya, modernisasi membawa dampak yang tidak selalu positif bagi generasi milenial dan generasi Z. “Generasi muda saat ini memiliki beberapa kelemahan, seperti kurangnya kemampuan dalam manajemen keuangan, ketergantungan yang berlebihan…

Read More

Mengenali Diri, Menemukan Tuhan: Pesan Dr Sulthon Amin dalam Da’i Camp Angkatan I

KABARTABLIGH.COM – Wakil Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Timur, Dr H Sulthon Amin MM, mengingatkan pentingnya mengenali diri sendiri sebagai langkah awal menuju pengenalan terhadap Tuhan. Pesan tersebut ia sampaikan dalam Akademi Muballigh Muda Muhammadiyah atau Camp Dakwah (Da’i Camp) Angkatan I, yang diselenggarakan oleh Majelis Tabligh Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Surabaya. Acara ini…

Read More