Mengenali Diri, Menemukan Tuhan: Pesan Dr Sulthon Amin dalam Da’i Camp Angkatan I

KABARTABLIGH.COM – Wakil Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Timur, Dr H Sulthon Amin MM, mengingatkan pentingnya mengenali diri sendiri sebagai langkah awal menuju pengenalan terhadap Tuhan. Pesan tersebut ia sampaikan dalam Akademi Muballigh Muda Muhammadiyah atau Camp Dakwah (Da’i Camp) Angkatan I, yang diselenggarakan oleh Majelis Tabligh Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Surabaya. Acara ini…

Read More

Dunia Tidak Baik-Baik Saja, Da’i Muda Muhammadiyah Siap Menyembuhkannya

KABARTABLIGH.COM – Kiai Haji Ahmad Dahlan termotivasi dari surat Ali Imran ayat 104. Di ayat itu disebutkan orang-orang yang beruntung, yakni orang yang menyerukan kebaikan dan mencegah kemungkaran. Hal itu disampaikan oleh Ketua Majelis Tabligh Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Surabaya, Imam Sapari SHI MPdI, dalam Akademi Muballigh Muda Muhammadiyah angkatan 1 (Da’i Camp). Dalam kegiatan…

Read More

Pentingnya Bersikap Dermawan dan Menjauhi Sifat Kikir dalam Islam

Kabartabligh.com –  Dalam Islam, akhlak mulia terhadap keluarga dan saudara merupakan fondasi penting dalam membentuk masyarakat yang harmonis. Salah satu aspek utama dari akhlak ini adalah sikap dermawan dan menjauhi sifat kikir. Sikap dermawan tidak hanya mempererat hubungan kekeluargaan, tetapi juga mendatangkan keberkahan dan ridha Allah SWT. Dermawan dalam Perspektif Islam Dermawan, atau dalam bahasa…

Read More
Imam Syaukani

ORANG BIJAK, BERPIKIRAN BRILIAN

Ngaji Dino Iki # 1857 ORANG BIJAK, BERPIKIRAN BRILIAN Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Before you start something, figure out how to finish it.(“Sebelum Anda memulai sesuatu, pikirkan terlebih dahulu bagaimana cara menyelesaikannya.”) Ada pemimpin yang punya impian besar, namun lemah di perencanaan bagaimana tahapannya hingga result dapat diraih secara benar governance dan compliance-nya. Apa lagi bila…

Read More

Da’i se-Gudang Parikan

Kabartabligh.com – salah satu peserta workshop dakwah digital Majelis Tabligh Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kota Surabaya Soedjono, yang Lahir di Surabaya (22 Agustus 1970) di RS Mardi Santoso yang sekarang beralih fungsi menjadi Restoran Hallo Surabaya tepatnya di jalan Bubutan. Tadz Djono, panggilan akrabnya, mulai aktif berdakwah setelah menjadi Finalis Da’i Favorit “Grebek Sahur” tingkat…

Read More

Ketua PWM Jateng: Warga Muhammadiyah Silakan Jalankan Budaya

  Surabaya – Muhammadiyah tidak melarang ziarah kubur, tetapi menentang pelaksanaannya jika disertai dengan praktik yang keliru. Hal ini disampaikan oleh Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Tengah, Dr Tafsir MAg, dalam Kajian Pencerah Ahad Pagi yang diselenggarakan oleh PCM Genteng bekerja sama dengan Majelis Tabligh PDM Surabaya, Ahad (26/1/2025). Dr. Tafsir menegaskan bahwa Persyarikatan…

Read More

Majelis Tabligh PDM Kota Surabaya Gelar Rapat Kerja I

Kabartabligh.com – Majelis Tabligh Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kota Surabaya menggelar Rapat Kerja (Raker) di Villa Nabila Pacet, Jumat-Sabtu (17-18/1/2025). Kegiatan ini menjadi ajang evaluasi serta perencanaan program kerja untuk ke depan. Dalam rapat tersebut, peserta dibagi ke dalam tiga komisi utama, yaitu Komisi Rekomendasi, Komisi Kemasjidan, dan Komisi Verifikasi Data. Masing-masing komisi bertugas merumuskan…

Read More

Spirit Dakwah di Era Globalisasi dan Tantangan Keumatan

Kabartabligh.com – Majelis Tabligh PDM Surabaya menggelar rapat koordinasi di Ponpes Elkisi, Rabu (25/12/2024). Dalam sambutannya Suhadi M Sahli Wakil Ketua PDM Surabaya mengatakan Dakwah adalah kewajiban yang melekat pada setiap muslim, terutama di era globalisasi yang membawa tantangan besar bagi umat Islam. Dalam Al-Qur’an, Allah SWT memuliakan mereka yang berjuang di jalan-Nya, baik dengan…

Read More

Milad Ke-112, Muhammadiyah Jatim Hadirkan 112 Ribu Porsi Makan Siang Gratis

Kabartabligh.com – Muhammadiyah Jawa Timur siap menggelar peringatan milad ke-112 organisasi yang didirikan pada 1912 ini. Pada usia yang lebih dari seabad, Muhammadiyah terus berkomitmen dalam bidang pendidikan, kesehatan, sosial, dan ekonomi. Sekretaris PWM Jawa Timur, Prof Biyanto, menyatakan bahwa perayaan akan berlangsung pada 16 November 2024 dengan tema “Menghadirkan Kemakmuran untuk Semua.” “Tujuan utama…

Read More

Teologi al-‘Asyr Di Bahas Dalam Kajin Shubuh Masjid Remaja

Ali Fauzi mengisi materi di Kajian Ahad Shubuh Masjid Remaja. (Habibie/Kabartabligh.com)   Kabartabligh.com – Masjid Remaja yang berada di Jl Kalilom Lor No 41 Kenjeran rutin melaksanakan kajian shubuh setiap hari Ahad Shubuh, hadir dalam kajian kali ini Ketua Pimpinan Cabang Muhammadiyah Kenjeran Ali Fauzi, SAg MAg. Ustadz Ali, biasa dia dipanggil menyampaikan, syukur alhamdulillah…

Read More